Ar Raafi

 ๐Ÿ’ซ๐ŸŒŸ๐Ÿ’ซ๐ŸŒŸ๐Ÿ’ซ๐ŸŒŸ๐Ÿ’ซ๐ŸŒŸ๐Ÿ’ซ


ุงู„ุณَّู„ุงَู…ُ ุนَู„َูŠْูƒُู…ْ ูˆَุฑَุญْู…َุฉُ ุงู„ู„ู‡ِ ูˆَุจَุฑَูƒَุงุชُู‡ُ

Asmaul Husna


H23, One Day One Asmaul Husna

〰️〰️〰️〰️〰️〰️〰️〰️〰️

 Nama Allah :  ุงู„ุฑุงูุน  ( _Ar Raafi'_) ➡️ Yang Maha Meninggikan


๐ŸŒฑ Ar-Raafi’ berasal dari kata _ra-fa-’a_ yang artinya meninggikan, sedang arti Ar-Raafi sendiri adalah Yang Maha Tinggi. 


๐ŸŒฑ Allah adalah wujud yang Maha Tinggi, bahkan Dia adalah setinggi- tinggi wujud dalam segala sifat keagungan-Nya.


๐ŸŒฑ Imam Al Ghozali memaknai Ar Raafi’ sebagai Dzat yang meninggikan orang-orang mukmin dengan kebahagiaan dan surga, serta meninggikan para wali-Nya dengan kedekatan kepada-Nya. 


๐ŸŒฑ Allah tidak hanya mengangkat derajat sebagian makhluk-Nya, tetapi juga Allah Maha tinggi derajat-Nya, sehingga tidak ada satu pun makhluk yang mendekati-Nya atau menyamai-Nya.


๐ŸŒฑ Allah-lah yang mengangkat derajat sebagian makhluk-Nya atas sebagian yang lain. Dia-lah yang berhak merendahkan atau meninggikan derajat seseorang. Tidak ada yang bisa menolak kehendak Allah. Sekalipun seluruh makhluk dari golongon jin dan manusia ingin mengangkat atau merendahkan seseorang, maka tidak akan terjadi kecuali apa yang telah menjadi ketentuan Allah.


 Kedudukan dalam Al-Qur'an :


๐ŸŒฑ Allah Meninggikan Derajat Orang yang Berilmu beberapa Derajat


ูˆَุฅِุฐَุง ู‚ِูŠู„َ ูฑู†ุดُุฒُูˆุง۟ ูَูฑู†ุดُุฒُูˆุง۟ ูŠَุฑْูَุนِ ูฑู„ู„َّู‡ُ ูฑู„َّุฐِูŠู†َ ุกَุงู…َู†ُูˆุง۟ ู…ِู†ูƒُู…ْ ูˆَูฑู„َّุฐِูŠู†َ ุฃُูˆุชُูˆุง۟ ูฑู„ْุนِู„ْู…َ ุฏَุฑَุฌَٰุชٍ ۚ 

ูˆَูฑู„ู„َّู‡ُ ุจِู…َุง ุชَุนْู…َู„ُูˆู†َ ุฎَุจِูŠุฑٌ


_"Dan apabila dikatakan: 'Berdirilah kamu', maka berdirilah, niscaya Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat. Dan Allah Maha Mengetahui apa yang kamu kerjakan".(QS.Al-Mujadilah (58 ):11)


๐ŸŒฑ Allah Meninggikan derajat siapa yang dikehendaki-Nya


ูˆَุชِู„ْูƒَ ุญُุฌَّุชُู†َุง ุขุชَูŠْู†َุงู‡َุง ุฅِุจْุฑَุงู‡ِูŠู…َ ุนَู„َู‰ٰ ู‚َูˆْู…ِู‡ِ ۚ ู†َุฑْูَุนُ ุฏَุฑَุฌَุงุชٍ ู…َู†ْ ู†َุดَุงุกُ ۗ ุฅِู†َّ ุฑَุจَّูƒَ ุญَูƒِูŠู…ٌ ุนَู„ِูŠู…ٌ


_"Dan itulah hujjah Kami yang Kami berikan kepada Ibrahim untuk menghadapi kaumnya. Kami tinggikan siapa yang Kami kehendaki beberapa derajat. Sesungguhnya Tuhanmu Maha Bijaksana lagi Maha Mengetahui".(QS. Al An ‘Am (6):83)


๐ŸŒฑ Allah Meninggikan Sebutan Nabi Muhammad SAW

 _“Dan Kami tinggikan bagimu sebutan (nama)mu (Muhammad).”_, (QS. Al-Insyirรขh (94) : 4)

๐ŸŒฑ Allah Maha Tinggi


ุฑَูِูŠุนُ ูฑู„ุฏَّุฑَุฌَٰุชِ


 “ _(Dialah) Yang Mahatinggi derajat-Nya….”_ ( QS. Al Mu’min ( 40): 15


Pengaruh positif terhadap diri :


๐ŸŒฑ Allah Maha Meninggikan derajad siapa saja yang dikehendaki-Nya. Karenanya tinggikanlah Agama Allah dalam segala aspek kehidupan agar Allahpun meninggikan derajat kita sebagai hambaNya.


๐ŸŒฑ Menunjukkan dedikasi yang tinggi dalam bekerja atau berkarya.


Aplikasi dalam kehidupan 


๐ŸŒฑ Berusaha secara sugguh-sungguh untuk menjalankan ajaran Islam, melaksanakaan semua peintahnya dengan Ikhlas dan menjauhi semua laranganNya dengan penuh kesabaran.


๐ŸŒฑ Bekerja dan erusaha secara sungguh-sungguh, meningkatkan kemampuan diri, disiplin, serta menjunjung tiggi profesionalisme dan tanggung jawab.

____________________

PPA MT disarikan dari: 


1. Al Qur’an Fadhilah, Syamil Qur’an, Terjemah & Transliterasi Latin, Kementerian Agama RI, diterbit oleh: sigma, 3 Muharram 1433


2. Buku " Asmaul Husna Untuk Hidup Penuh Makna” oleh: Dr.(HC) Ary Ginanjar Agustian.


3. Buku “Dengan namaMu Aku Hidup”, Indahnya Hidup dengan Nama-nama Allah, oleh ‘Amru Khalid, terbitan Maghfirah Pustaka.


4. Buku “Asmaul Husna for Sucsess in Business Life”, Sukses, Kaya dan Bahagia dengan Asma’ul Husna, oleh: Dr. Muhammad Syafii Antonio,M.Ec. (Nio Gwan Chung), Penerbit: TAZKIA Publishing.


๐Ÿ’ซ๐ŸŒŸ๐Ÿ’ซ๐ŸŒŸ๐Ÿ’ซ๐ŸŒŸ๐Ÿ’ซ๐ŸŒŸ๐Ÿ’ซ

0 Comments